Tempat parkir kantor pusat Dell dengan panel surya
![]() |
Kantor pusat Dell (Dell’s Headquarter) di Round Rock, Texas baru saja menyelesaikan pemasangan beberapa panel surya di tempat parkir mereka. Inilah gambaran pemanfaatan energi matahari yang di manfaatkan dan aplikasikan langsung pada perusahaan yang sadar akan energi terbaharukan.
Sebagai pengganti memasangnya di atas atap, pemasangan panel surya di tempat parkir yang juga berfungsi sebagai tempat "berteduh" untuk mobil, tentu jauh lebih mudah dan bisa multifungsi.
![]()
Sistim panel surya yang dipasang oleh perusahaan Envision Solar ini akan menghasilkan sekitar 130.000 Kwh per tahunnya.
kami juga mau pasang atap berpanel surya ini di tempat usaha dan depan rumah kami,bagaimana dengan anda?
![]() |
No comments:
Post a Comment